PT. Mitra Pinasthika Mulia (MPM Honda Jatim) merupakan distributor tunggal terpercaya yang menyediakan after sales service (layanan purna jual) dan genuine parts (suku cadang asli) khusus sepeda motor honda.
Layanan PT. Mitra Pinasthika Mulia mencakup wilayah Jawa Timur dan juga wilayah Nusa Tenggara Timur.
PT. Mitra Pinasthika Mulia juga telah didukung oleh banyak showroom penjualan, hingga bengkel AHASS (Astra Honda Authorized Service Station) dan gerai yang secara khusus menjual genuine parts atau cek suku cadang asli.
Melalui beragam dukungan terbaik ini, PT. Mitra Pinasthika Mulia siap melayani para pengguna setia sepeda motor honda khususnya di Jawa Timur dan Nusa Tenggara Timur.
Struktur Manajemen MPM dipimpin oleh seorang CEO yang mengawasi beberapa divisi. Kombinasi dari divisi-divisi ini akan menghasilkan kerjasama strategis profesional, untuk memberikan kepuasan tidak hanya bagi pelanggan Honda Motor Cycle dan jaringan ritel pelanggan, tetapi juga untuk pihak perusahaan.
Suwito Mawarmati
President Director
Thong Dendy Sean
Marketing Director
Sukotjo Tugino
Finance Director
Hari Subagiyo
After Sales Service Associate Director
SEJARAH KAMI
1987
PT. Mitra Pinasthika Mulia didirikan pada tahun 1987 oleh Bpk. William Soeryadjaya dengan nama PT. Mitra Pinasthika Mustika yang bergerak dalam bidang usaha distribusi sepeda motor Honda di wilayah Jawa Timur dan NTT serta penjualan retail sepeda motor merek Honda.
2003
Pada tahun 2010, PT Mitra Pinasthika Mustika melakukan aksi korporasi spin off dengan didirikannya PT. Mitra Pinasthika Mulia yang memfokuskan diri pada distribusi sepeda motor Honda di wilayah Jawa Timur dan wilayah Nusa Tenggara Timur. Sedangkan PT Mitra Pinasthika Mustika memiliki bidang usaha dalam penjualan retail sepeda motor Honda.
2013
Pada tahun 2013, PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk melakukan IPO dengan kode saham MPMX
2021
Pada tanggal 01 November 2021, PT Mitra Pinasthika Mulia mendirikan entitas anak dengan nama PT Mitra Pertama Mulia atau yang dikenal MPM Part Shop.
SEJARAH KAMI
1987
PT. Mitra Pinasthika Mulia didirikan pada tahun 1987 oleh Bpk. William Soeryadjaya dengan nama PT. Mitra Pinasthika Mustika yang bergerak dalam bidang usaha distribusi sepeda motor Honda di wilayah Jawa Timur dan NTT serta penjualan retail sepeda motor merek Honda.
Pada tahun 2010, PT Mitra Pinasthika Mustika melakukan aksi korporasi spin off dengan didirikannya PT. Mitra Pinasthika Mulia yang memfokuskan diri pada distribusi sepeda motor Honda di wilayah Jawa Timur dan wilayah Nusa Tenggara Timur. Sedangkan PT Mitra Pinasthika Mustika memiliki bidang usaha dalam penjualan retail sepeda motor Honda.
2003
2013
Pada tahun 2013, PT Mitra Pinasthika Mustika Tbk melakukan IPO dengan kode saham MPMX
Pada tanggal 01 November 2021, PT Mitra Pinasthika Mulia mendirikan entitas anak dengan nama PT Mitra Pertama Mulia atau yang dikenal MPM Part Shop.
2021
Memberikan dampak positif pada kehidupan melalui mobilitas yang cerdas dan integrasi sosial.
Menciptakan ekosistem untuk ide-ide terbaik (inovasi yang membawa perubahan besar) yang dihadirkan melalui produk dan layanan paling relevan (memahami orang dengan lebih baik dengan cara yang paling efektif ) model bisnis yang dioptimalkan dan cross selling, oleh orang-orang paling berbakat (dengan kultur untuk menampilkan kinerja terbaik) diindustri kita
UNDERSTANDING PEOPLE,
BREAKTHROUGH IDEA
Collaboration
Progressive Thinking
Active Ownership
Tiki
Kami percaya pada kekuatan ide. Tidak peduli dari mana pun ide tersebut berasal. Kami merangkul ide-ide dan pengetahuan baru yang membantu kami untuk maju
Kami percaya tindakan kami akan berpengaruh bagi orang lain. Penuh semangat dalam mengendalikan diri atas tindakan kami dan menjadi proaktif akan menuntun pada kesuksesan ekosistem kita
OWIE
Kola
Kami percaya bahwa realisasi impian yang paling berpengaruh terjadi saat kita bekerja bersama-sama dan menghilangkan kendala untuk memberikan kekuatan kolektif masyarakat kita.
1
Kita senantiasa bersyukur atas apa yang kita miliki
2
Para pemimpin kita harus berwibawa dan bersahaja
3
Kesuksesan dan keunggulan kita berasal dari kecerdikan, kerjasama dan semangat untuk berprestasi tinggi
4
Keunggulan daya saing kita dicapai dari perbaikan berkesinambungan dan kemampuan untuk beradaptasi terhadap perubahan
5
Kita bertanggung jawab untuk membuat pelanggan senang dengan cara melampui harapan mereka
6
Para pemegang saham berhak mendapatkan keuntungan yang layak atas investasi mereka
7
Kepercayaan dari para pemangku kepentingan hanya dapat diraih melalui integritas tanpa kompromi
8
Kita menghargai peduli dan berlaku adil terhadap para mitra usaha dan pemasok
9
Prestasi kerja individu maupun kelompok harus diakui dan dihargai
10
Keberadaan kita hendaknya memberikan dampak positif bagi lingkungan
PT. Astra
Honda Motor
PT. Mitra Pinasthika
Mulia Distributor
Jaringan H1, H2, H3
Konsumen
Sales
Layanan Penjualan Sepeda Motor yang menyediakan koleksi lengkap sepeda motor Honda yang sesuai dengan kebutuhan dan keinginan konsumen
Service
AHASS atau Bengkel Resmi Honda. AHASS menyediakan layanan purna jual untuk sepeda motor Honda
Spare parts
Layanan penjualan Suku Cadang Asli Honda. Memfasilitasi pelanggan untuk mendapatkan suku cadang asli dari Honda yang mereka butuhkan.
Bertempat di Jl. Simpang Dukuh 42-44, Surabaya Sebuah bangunan 4 lantai yang dilengkapi dengan showroom penjualan dan bengkel yang melayani penjualan Produk Motor Honda Reguler dan juga Big Bike
Bertempat di Jl. Raya Sedati 101, Sidoarjo Sebuah bangunan 2 lantai yang dipergunakan sebagai kantor operasional dan juga ruang serba guna
Unit Warehouse
Gedangan
Unit Warehouse
Malang
Unit Warehouse
Jombang
Unit Warehouse
probolinggo
Unit Warehouse
ntt
Parts Warehouse
Sedati
Parts Warehouse
Sedati
Parts Warehouse
NTT
Suatu sistem dimana terdapat erection rack, checker, flow rack, conveyor dan juga STV yang diletakkan di lantai mezanine
MPM Retail Part Shop atau yang dikenal dengan nama ERRO hadir dengan System Auto Replenishment yang berfungsi sebagai backup kebutuhan part di Jaringan serta melayani pengguna motor Honda ketika membutuhkan Spare Part, Oli, dan Accessories.
MPM Retail Part Shop atau yang dikenal dengan nama ERRO hadir dengan System Auto Hingga tahun ini, MPM Part Shop memiliki 10 cabang, yakni tersebar di Kepanjen, Sedati, Kediri, Jember, Madiun, Bojonegoro, BASRA Malang, Tulungagung, Kupang dan juga Mojokerto.
MPM Part Shop juga hadir melalui layanan online shop untuk memudahkan proses transaksi customer dimanapun.
Learning center seluas 4062 m2 (3 lantai) merupakan fasilitas pemberian pelatihan untuk Front Line People Jaringan maupun karyawan
Fasilitas Safety riding Course seluas 4185 m2 ini digunakan untuk pelatihan cara berkendara dengan baik .
Copyrights © 2022 All Rights Reserved by MPM Honda.